...
stasiun cikarang
5-min read

Ada Apa dengan Stasiun Cikarang? Cek Info Jadwal KRL dan Berbagai Tempat Hiburan di Sekitarnya

stasiun cikarang

Sering bolak-balik Stasiun Cikarang? Simak informasi berikut

Pernah dengar kawasan industri Jababeka atau M2000? Ya, kawasan tersebut merupakan bagian dari Cikarang dan terkenal sebagai kawasan industri yang sibuk dengan banyaknya aktivitas para pekerja.

Namun buat kamu yang belum tahu, nih. Cikarang bukanlah daerah yang secara administratif berdiri sebagai kota atau kabupaten. Daerah ini terdiri atas lima kecamatan yakni Kecamatan Cikarang Utara, Selatan, Barat, Timur, dan Pusat yang termasuk ke dalam yang wilayah administratif Kabupaten Bekasi. Bekasi Pride, gaes!

Sebagai daerah yang sibuk, Cikarang juga pastinya dilengkapi oleh berbagai fasilitas publik yang dapat memanjakan para warganya. Salah satu yang ramai dan digunakan banyak orang adalah Stasiun Cikarang.

Ada Apa Saja di Stasiun Cikarang?

Kereta menjadi pilihan transportasi umum yang diminati masyarakat Cikarang. Maka dari itu, nggak heran kalau Stasiun Cikarang tiap harinya ramai didatangi orang-orang yang mau bepergian. Sebab, naik kereta dari stasiun ini dapat menghubungkan kamu dengan beberapa kota di dekatnya seperti Jakarta, Bogor, Depok, dan Tangerang.

Supaya nggak mati gaya saat kamu sampai di stasiun ini, berikut beberapa informasi penting yang perlu kamu tahu mengenai Stasiun Cikarang:

1. Jadwal KRL Stasiun Cikarang

stasiun cikarang
Source: Kompas.com

Pada hari kerja, Stasiun Cikarang sering dipenuhi para pekerja yang hendak menuju Jakarta dan sekitarnya. Nah, biar kamu nggak ketinggalan kereta, catat jadwal keberangkatan KRL berikut ini, yuk:

Cikarang – Kampung Bandan

  • 04.28 – 06.04
  • 04.41 – 05.52
  • 04.55 – 06.27
  • 05.20 – 06.53
  • 05.49 – 07.17
  • 06.02 – 07.30
  • 06.45 – 08.19
  • 06.54 – 08.08
  • 07.46 – 09.00
  • 07.55 – 09.28
  • 08.36 – 10.15
  • 08.57 – 10.08
  • 09.10 – 10.44
  • 09.27 – 10.37
  • 10.17 – 11.26
  • 10.39 – 12.15
  • 11.12 – 12.45
  • 11.28 – 12.57
  • 11.34 – 12.52
  • 12.10 – 13.44
  • 13.04 – 14.33
  • 13.18 – 14.50
  • 14.20 – 15.54
  • 14.47 – 16.03
  • 15.11 – 16.43
  • 15.36 – 16.49
  • 16.08 – 17-19
  • 16.28 – 18.02
  • 17.32 – 18.43
  • 17.38 – 19.17
  • 17.47 – 19.06
  • 18.28 – 19.59
  • 18.44 – 19.54
  • 19.35 – 21.05
  • 19.54 – 21.08
  • 20.16 – 21.27
  • 20.44 – 22.22
  • 21.37 – 23.07
  • 22.24 – 23.34

Rute Cikarang-Angke

stasiun cikarang
Source: InfoBekasi
  • 04.13 – 05.42
  • 04.49 – 06.11
  • 06.15 – 07.41
  • 07.15 – 08.36
  • 08.17 – 09.48
  • 10.22 – 11.40
  • 12.23 – 13.43
  • 12.48 – 14.08
  • 13.48 – 15.11
  • 15.43 – 17.06
  • 16.15 – 17.35
  • 16.52 – 18.36
  • 17.58 – 19.19
  • 19.01 – 20.20
  • 21.10 – 22.31
  • 21.20 – 22.42
  • 22.15 – 23.33

Cikarang – Jakarta Kota

stasiun cikarang
Source: HousingEstate
  • 4:33 – 6:05
  • 5:03 – 6:24
  • 5:20 – 6:48
  • 5:43 – 7:06
  • 6:15 – 7:45
  • 6:40 – 8:04
  • 7:01 – 8:26
  • 7:21
  • 7:55 – 9:24
  • 8:13 – 9:44
  • 8:45 – 10:06
  • 9:06 – 10:28
  • 9:20 – 10:45
  • 9:40
  • 10:00 – 11:28
  • 10:20 – 11:44
  • 10:45
  • 11:25 – 12:45
  • 11:40 – 13:06
  • 12:05 – 13:26
  • 12:25 – 13:46
  • 12:47 – 14:07
  • 13:50 – 15:15
  • 14:10 – 15:45
  • 14:43 – 16:03
  • 15:00 – 16:29
  • 15:20 – 16:44
  • 15:40 – 16:59
  • 16:05 – 17:26
  • 16:55 – 18:15
  • 17:10 – 18:35
  • 17:35 – 19:05
  • 18:10 – 19:35
  • 18:35 – 19:57
  • 19:05 – 20:27
  • 19:32 – 20:54
  • 19:57 – 21:25
  • 20:40
  • 21:10
  • 21:33  
  • 21:45 – 23:05
  • 22:45 – 0:10

2.Tempat Hiburan dekat Stasiun Cikarang

Mau cari tempat hiburan yang bisa dijangkau dari stasiun? Bisa banget. Ada beberapa pilihan yang bisa kamu datangi mulai dari taman, cafe, sampai mall dekat Stasiun Cikarang. Penasaran? Ini dia daftarnya:

1. Taman Buaya Indonesia Jaya

stasiun cikarang
Source: Okezone

Wisata ke kebun binatang melihat banyak binatang pastinya sudah biasa. Namun bagaimana jika berkunjung ke taman yang isinya hanya ada buaya? Ya, itu lah yang akan kamu temukan kalau berkunjung ke Taman Buaya Indonesia Jaya.

Walaupun buaya di sini cukup ganas, namun kamu nggak perlu takut. Buaya di tempat ini nggak akan ada yang berani godain kamu, kok.

2. Mall Lippo Cikarang

Source: Swiss-Belhotel

Cari tempat hangout juga gampang banget, nih. Ada Mall Lippo Cikarang yang letaknya cukup terjangkau dari Stasiun Cikarang.

Layaknya sebuah mall, kamu bisa menemukan berbagai gerai menarik untuk memenuhi kebutuhanmu. Mulai dari pakaian, makanan, hingga restoran tersedia lengkap di mall ini.

3. Citywalk Lippo Cikarang

Source: Lippo Cikarang

Mall ini cocok banget untuk kamu si perut karet. Pasalnya, Citywalk Lippo Cikarang terkenal sebagai salah satu mall yang menyediakan banyak resto di dalamnya.

Berbagai macam kuliner pun bisa kamu nikmati di tempat ini. Kamu bisa berburu kuliner sepuasnya, namun tetap ingat batasan, ya.

4. Waterboom Lippo Cikarang

Source: Swiss-Belhotel

Ingin cari sesuatu yang bisa menyegarkan diri? Yuk, coba datangi Waterboom Lippo Cikarang saja!

Selain bisa digunakan sebagai tempat berenang, kamu juga pastinya bisa menikmati berbagai macam wahana air di sini. Ajak keluarga untuk berlibur di sini juga nggak akan mengecewakan, deh.

5. Danau Ellysium

Source: Kompas.com

Danau Ellysium merupakan danau buatan yang biasa dijadikan sebagai tempat menghabiskan waktu sore. Biasanya, danau ini juga kerap dijadikan tempat orang-orang pacaran karena suasananya yang romantis. Cieee.

Namun tak hanya itu, kamu juga bisa melakukan berbagai aktivitas lainnya di pinggir danau ini. Mulai dari bersepeda hingga lari-lari kecil di sekitar danau.


Nah, itulah informasi mengenai jadwal KRL dan beberapa tempat hiburan yang terjangkau dari Stasiun Cikarang. Apa kamu pernah menemukan sesuatu yang unik di sekitar Stasiun Cikarang? Share cerita kamu di kolom komentar, yuk!

Sering gabut dan bosan scroll layar hp terus? Yuk, ikuti akun media sosial Infokost di Twitter @infokost, Instagram @infokost, dan TikTok @infokostid. Ada banyak tips dan info menarik lainnya yang bisa bikin gabutmu jadi lebih bermanfaat. Nggak percaya? Langsung cek aja!

Cek Info Kost Favorit di Kota Kamu:

Kost Jakarta Timur Murah

Kost Jakarta Utara Murah

Kost Malang Murah

Kost Yogyakarta Murah

Kost Bandung Murah

Join The Discussion

Cari

Compare listings

Compare